Informasi terbaru loker berikut ini berasal dari Badan Pusat Statistik, Badan Pusat Statistik adalah Lembaga Pemerintah Non-Departemen yang bertanggung jawab langsung kepada Presiden.
Dahulu BPS merupakan Biro Pusat Statistik, yang dibentuk berdasarkan Undang undang Nomor 6 Tahun 1960 tentang Sensus dan UU Nomer 7 Tahun 1960 tentang Statistik. Sebagai pengganti kedua UU tersebut ditetapkan UU Nomor 16 Tahun 1997 tentang Statistik. Berdasarkan UU ini yang ditindaklanjuti dengan peraturan perundangan dibawahnya, secara formal nama Biro Pusat Statistik diganti menjadi Badan Pusat Statistik.
Lowongan Kerja Mei 2016 Untuk SMA SMK Badan Pusat Statistik Tahun 2016 |
Untuk tahun 2016 Badan Pusat Statistik membuka lowongan Kerja terbaru, berikut informasi selengkapnya :
PETUGAS PENGOLAH SE2016
Persyaratan :
- Pelamar adalah Lulusan Pendidikan minimal SMA/Sederajat
- Pelamar berusia maksimal 35 tahun
- Bisa menggunakan aplikasi komputer dan kerjasama dengan team
- Mampu melaksanakan dan mentaati tugas sesuai beban dan jadwal jam kerja
- Mengikuti Assesmant Test dan Wawancara
Cara Pendaftara Lowongan Kerja Badan Pusat Statistik :
Bagi anda yang memenuhi persyaratan dan berminat dengan lowongan ini, silakan kirimkan lamaran kerja anda sesuai tanggal berlaku berikut :
- Ambil formulir : 9-11 Mei 2016
- Pendaftaran (Pengembalian Formulir : 10-13 Mei 2016
- Pelaksanaan Assesmant dan Wawancara : 18-25 Mei 2016
- Pengumuman : 26-27 Mei 2016
- Pelaksanaan Pengolahan SE2016 : 1 Juni- 30 Agustus 2016
Catatan :
- Hanya pelamar yang memenuhi syarat yang akan diproses!
- Ingat! setiap proses recruitment BPS, tidak pernah meminta kepada para pelamar/ calon karyawan tidak dikenakan BIAYA!.
- Nomor Telepon SMS/WA panitia Rekruitmen Petugas Pengolah Data SE2016 : 0812 7094 8695
Lain-lain :Sebagai persiapan anda menghadapi dunia kerja, silakan dapatkan soal latihan menghadapi seleksi psikotes dan wawancara kerja disini : Kumpulan Soal Seleksi Kerja
Demikian "Lowongan Kerja Mei 2016 Untuk SMA SMK Badan Pusat Statistik Tahun 2016"
Baca Juga
- Lowongan Kerja Mei 2016 PT. Rea Kaltim Plantations (REAK)
- Lowongan Kerja Mei 2016 Kementerian Badan Usaha Milik Negara - Recruitment For Contract Staff Non CPNS BUMN
- Pengumuman Penerimaan Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Pemerintah Daerah 2016
Sumber : http://www.kerjai.com/
0 comments:
Post a Comment
Terimakasih telah mengunjungi MASTERLOWKER.