Tuesday, 17 May 2016

Lowongan Kerja Mei 2016 Bank Mandiri


Selamat pagi. Lowongan Kerja Mei 2016 Bank Mandiri mengawali updae informasi lowongan kerja kali ini. Bagi shobat yang berminat mencobanya, silahkan simak informasi berikut.

Pada tanggal 2 Oktober 1998 Bank mandiri didirikan dan menjadi bagian dari program restrukturisasi perbankan yang dilaksanakan oleh Pemerintah Indonesia. Pada bulan Juli 1999, empat bank milik Pemerintah yaitu, Bank Bumi Daya (BBD), Bank Dagang Negara (BDN), Bank Ekspor Impor Indonesia (Bank Exim), dan Bank Pembangunan Indonesia (Bapindo), digabungkan ke dalam Bank Mandiri.

Lowongan Kerja Mei 2016 Bank Mandiri
Lowongan Kerja Mei 2016 Bank Mandiri
PT. Bank Mandiri, Tbk sedang membuka kesempatan berkarir bagi siapa saja yang memenuhi persyaratan kriteria posisi sebagai Frontliners, dengan persyaratan utama :

Frontliners

Gambaran umum pekerjaan
  • Melakukan transaksi operasional di Cabang Bank Mandiri
Kualifikasi
  • Lulusan Pendidikan minimum D3
  • Memiliki IPK minimum 3.00 (skala 4.00)
  • Usia maksimum 23 tahun bagi fresh graduates
  • Usia maksimum 25 tahun bagi kandidat dengan pengalaman kerja yang relevan minimum 2 tahun
  • Belum menikah
  • Tidak memiliki keluarga inti yang bekerja di Bank Mandiri
Jika Shobat memenuhi persyaratan dan berminat berkarir menjadi frontliners di bank mandiri, silahkan daftarkan diri anda melalui tautan berikut :

Demikian "Lowongan Kerja Mei 2016 Bank Mandiri"
Silahkan share informasi ini shobat.

Baca Juga :
  • Lowongan Kerja Mei 2016 BPJS Kesehatan
  • Lowongan Kerja Mei 2016 SMA SMK BUMN - Perum Damri Bandung
  • Lowongan Kerja Mei 2016 PT PNM Investment Management
  • Lowongan Kerja Mei 2016 Bank Mandiri Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Mas Arya

    0 comments:

    Post a Comment

    Terimakasih telah mengunjungi MASTERLOWKER.